Clinical and virological profile of Dengue cases: a study in Samarinda and Manado
Latar Belakang: Infeksi virus dengue masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia. Studi inidilakukan di Samarinda dan Manado, tujuannya untuk mendapatkan profil klinis dan virologi daripenderita anak dan dewasa di Wilayah Tengah Indonesia. Metode: Ini merupakan studi deskriptif, kasus infeksi den...
Gespeichert in:
Veröffentlicht in: | Health science journal of Indonesia 2018-12, Vol.9 (2), p.76-81 |
---|---|
1. Verfasser: | |
Format: | Artikel |
Sprache: | eng |
Schlagworte: | |
Online-Zugang: | Volltext |
Tags: |
Tag hinzufügen
Keine Tags, Fügen Sie den ersten Tag hinzu!
|
Zusammenfassung: | Latar Belakang: Infeksi virus dengue masih merupakan masalah kesehatan di Indonesia. Studi inidilakukan di Samarinda dan Manado, tujuannya untuk mendapatkan profil klinis dan virologi daripenderita anak dan dewasa di Wilayah Tengah Indonesia.
Metode: Ini merupakan studi deskriptif, kasus infeksi dengue didapat dari Rumah Sakit Umum diSamarinda dan Manado pada tahun 2012-2013. Sampel darah berasal dari penderita infeksi dengue yangdirawat di Bagian Anak dan Penyakit Dalam. Konfirmasi infeksi dengue dilakukan dengan pemeriksaannested RT-PCR, deteksi antibodi Ig M dan Ig G dilakukan dengan capture ELISA untuk menentukankemungkian infeksi dengue maupun jenis infeksi. Definisi infeksi primer dan sekunder berdasarkankeberadaan antibodi Ig G. Profil klinis dijabarkan berdasarkan sampel terkonfirmasi infeksi dengue.
Hasil: Sebanyak 485 penderita ikut dalam penelitian ini, 40 % diantaranya terkonfirmasi infeksi dengue.Tiga puluh lima persen diantaranya kemungkinan terinfeksi virus dengue berdasarkan antibodi. Secaraumum virus dengue serotipe 2 (DENV-2) paling banyak ditemukan pada penelitian ini, selain itu ditemukanjuga infeksi campuran (2 serotip berbeda) di Samarinda. Sebanyak 72 % dari kasus terkonfirmasi infeksidengue merupakan infeksi sekunder, demikian juga pada penderita anak. Demam, sakit kepala, mual dannyeri pada perut merupakan profil klinis yang paling banyak ditemukan.
Kesimpulan: Keempat serotip virus dengue ditemukan dari kasus-kasus di RS Abdul Wahab Sjahranie,Samarinda dan RS. Prof. Dr. R.D. Kandou, Manado, secara umum DENV-2 merupakan yang palingdominan. Kebanyakan penderita sudah pernah terinfeksi dengue sebelumnya demikian juga penderita anak.(Health Science Journal of Indonesia 2018;9(2):76-81)
Kata kunci: Infeksi dengue, Samarinda, Manado
Abstract
Background: Dengue infection is one of public health problem in Indonesia. This study was conductedSamarinda and Manado, which aimed to report of clinical and virological profile among hospitalizedchildren and adult dengue patients in central region of Indonesia.
Method: This was a descriptive study, dengue cases were collected in general hospital in Samarinda andManado from 2012 to 2013. Patient with dengue infection when admitted from pediatric and internaldiseases ward included in this study. Sera were collected and nested RT-PCR was performed to confirmeddengue virus. Dengue Ig M/Ig G antibodies detected using capture ELISA for probability of dengueinfection. Definition of primary and secondary |
---|---|
ISSN: | 2087-7021 2338-3437 |
DOI: | 10.22435/hsji.v9i2.909 |