Analisis Tindak Tutur Ilokusi Pada Iklan Layanan Masyarakat Di Instagram KEMENKES Pada Masa Pandemi Covid-19 dan Relevasinya Sebagai Rancangan Bahan Ajar Bahasa Indonesia Di SMP

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mendeskrpsikan bentuk kalimat tindak tutur ilokusi pada iklan layanna masyarakat di instagram KEMENKES di masa pandemi Covid-19 (2) Mendeskripsikan fungsi tindak tutur ilokusi pada iklan layanan masyarakat di isntagram KEMENKS pada masa pandemi Covid-19, (3) Mendes...

Ausführliche Beschreibung

Gespeichert in:
Bibliographische Detailangaben
Veröffentlicht in:Jurnal Educatio FKIP UNMA 2021-08, Vol.7 (3), p.1205-1212
Hauptverfasser: Icha Krisye Mardiya Yunita, Wienike Dinar Pratiwi
Format: Artikel
Sprache:ind
Schlagworte:
Online-Zugang:Volltext
Tags: Tag hinzufügen
Keine Tags, Fügen Sie den ersten Tag hinzu!
Beschreibung
Zusammenfassung:Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mendeskrpsikan bentuk kalimat tindak tutur ilokusi pada iklan layanna masyarakat di instagram KEMENKES di masa pandemi Covid-19 (2) Mendeskripsikan fungsi tindak tutur ilokusi pada iklan layanan masyarakat di isntagram KEMENKS pada masa pandemi Covid-19, (3) Mendeskripsikan strategi tindak tutur ilokusi pada iklan layanan masyarakat di instagram KEMENKES di masa pandemi Covid-19. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskripstif dengan teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu peneliti itu sendiri (Human Instrument) dengan dibantun oeh alat bantu berupa tabel isntrumen pedoman analisis tindak tutur ilokusi pada iklan layanan masyarakat di instagram KEMENKES yang dibuat sendiri oleh peneliti. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi (screenshoot), teknik baca, dan teknik catat. Teknik analisis data pada penelitian ini juga dilakukan dengan menggunakan teknik model penelitian Miles dan Hubermas, yaitu (1)Pengumpulan data, (2) Reduksi Data, (3) Penyajian Data, dan (4) Kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam iklan layanan masyarakat yang di unggah di ianstgram KEMENKES yang peneliti teliti menenmukan bentuk kalimat berupa kalimat deklaratif, kalimat imperatif, dan aklimat interogatif. Dalam fungsi tindak tutur peneliti menemukan berupa fungsi asertif dan fungsi direktif. Dan pada strategi tindak tutur dalam iklan layanan masyarakt ini peneliti menemukan strategi tindak tuturtidak langsung, strategi tindak tutur langsung, dan strategi tindak tutur langsung literal.
ISSN:2459-9522
2548-6756
DOI:10.31949/educatio.v7i3.1383