PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBSITE PADA MATERI TATA SURYA
Penelitian ini bertujuan untuk membuat produk pengembangan media pembelajaran berbasis website. Pengembangan produk mengadopsi model ADDIE. Fungsi ADDIE yaitu menjadi pedoman dalam membangun perangkat dan infrastruktur program pelatihan yang efektif, dinamis dan mendukung kinerja pelatihan itu send...
Gespeichert in:
Veröffentlicht in: | Primary : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar (Online) 2022-02, Vol.11 (1), p.29-34 |
---|---|
Hauptverfasser: | , |
Format: | Artikel |
Sprache: | eng |
Schlagworte: | |
Online-Zugang: | Volltext |
Tags: |
Tag hinzufügen
Keine Tags, Fügen Sie den ersten Tag hinzu!
|
Zusammenfassung: | Penelitian ini bertujuan untuk membuat produk pengembangan media pembelajaran berbasis website. Pengembangan produk mengadopsi model ADDIE. Fungsi ADDIE yaitu menjadi pedoman dalam membangun perangkat dan infrastruktur program pelatihan yang efektif, dinamis dan mendukung kinerja pelatihan itu sendiri. Peneliti menggunakan jenis ini dengan alasan untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis web pada materi tata surya. Wawancara (angket) digunakan untuk mengungkap tingkat kebutuhan pada MI. Pada tahap analisis kebutuhan ini diperoleh informasi bahwa pembelajaran bersifat teacher centered, penggunaan media pembelajaran kurang menarik, dan pemanfaatan fasilitas internet yang kurang maksimal dalam pembelajaran. Kriteria media yang dibutuhkan dikembangkan menjadi produk media pembelajaran IPA materi tata surya berbasis website. Produk ini divalidasi oleh ahli materi yang merupakan dosen IAIN Salatiga dan dinyatakan layak setelah dilakukan perbaikan. Uji sample dilakukan pada siswa kelas VI secara acak dan hasilnya dengan nilai rata-rata 80.7% termasuk kategori sangat layak. Uji efektivitas produk dilakukan pada 30 siswa kelas VI dengan menggunakan perhitungan uji paired sample t-tes terhadap angket soal diperoleh hasil t hitung 8.605 dengan p=0.00 |
---|---|
ISSN: | 2303-1514 2598-5949 |
DOI: | 10.33578/jpfkip.v11i1.8640 |