Neraca kehidupan kutukebul Bemisia tabaci (Gennadius) (Hemiptera: Aleyrodidae) pada tanaman cabai dan gulma babadotan pada suhu 25 °C dan 29 °C

Bemisia tabaci (Gennadius) merupakan hama penting pada tanaman hortikultura. Selain dapat mengakibatkan kerusakan langsung pada tanaman, B. tabaci juga berperan sebagai vektor virus tanaman yang menyebabkan penyakit keriting kuning pada tanaman cabai. B. tabaci juga dapat menyerang gulma yang tumbuh...

Ausführliche Beschreibung

Gespeichert in:
Bibliographische Detailangaben
Veröffentlicht in:Jurnal Entomologi Indonesia 2015-09, Vol.11 (1), p.11
Hauptverfasser: Subagyo, Vani Nur Oktaviany, Hidayat, Purnama
Format: Artikel
Sprache:ind
Online-Zugang:Volltext
Tags: Tag hinzufügen
Keine Tags, Fügen Sie den ersten Tag hinzu!
Beschreibung
Zusammenfassung:Bemisia tabaci (Gennadius) merupakan hama penting pada tanaman hortikultura. Selain dapat mengakibatkan kerusakan langsung pada tanaman, B. tabaci juga berperan sebagai vektor virus tanaman yang menyebabkan penyakit keriting kuning pada tanaman cabai. B. tabaci juga dapat menyerang gulma yang tumbuh di sekitar pertanaman cabai, diantaranya adalah Ageratum conyzoides atau gulma babadotan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajari neraca kehidupan B. tabaci pada tanaman cabai dan gulma babadotan. Percobaan dilakukan dengan mengamati 50 telur yang dipelihara pada masing-masing tanaman uji (3 ulangan). Tanaman ditumbuhkan pada suhu 25 °C dan 29 °C di dalam growth chamber dengan pencahayaan 12 jam terang dan 12 jam gelap (L : D = 12 : 12). Hasil analisis neraca kehidupan pada suhu 25 °C dan 29 °C menunjukkan bahwa B. tabaci memiliki laju reproduksi bersih (R0), laju pertambahan intrinsik (r) dan keperidian lebih tinggi pada gulma babadotan dibandingkan dengan tanaman cabai. Oleh karena itu, keberadaan gulma babadotan di sekitar pertanaman cabai perlu diwaspadai, karena dapat menjadi inang yang baik bagi perkembangan B. tabaci. Bemisia tabaci (Gennadius) is an important pest on horticultural crops that can also become a vector of Geminivirus that transmit the yellow curl disease. B. tabaci can also attack weeds that grow around the field such as Ageratum conyzoides or goatweed. The objective of this research was to study the life cycle, life time, fecundity, and reproduction rate of B. tabaci on chili pepper and goatweed. The experiment was conducted by observing the development of 50 eggs into adulthood. All 50 eggs were put on one plant and repeated 3 times. The plants were grown at temperatures 25 °C and 29 °C inside growth chamber (L : D = 12 : 12). The result of this experiments showed that at both temperatures of 25 °C and 29 °C, reproductive rate (R0), intrinsic rate of increase (r) and fecundity of B. tabaci were higher on goatweed than chili pepper. This implies that the existence of goatweed around chili pepper in the field can serve as a good alternative host for B. tabaci, hereby supporting the pest population even further.
ISSN:1829-7722
2089-0257
DOI:10.5994/jei.11.1.11